VISI DAN MISI MADRASAH TSANAWIYAH NU MIFTAHUL ULUM KUDUS

VISI MADRASAH :

“Unggul dalam IMTAQ , Berakhlakul Karimah, Mandiri Berprestasi, Terampil, dan Berwawasan Global”

Indikator Visi :

  1. Terwujudnya generasi Islam yang IMTAQ di tengah-tengah persaingan global.
  2. Terwujudnya generasi Islam yang berperilaku santun dan disiplin dalam kehidupan sehari-hari.
  3. Terwujudnya generasi Islam yang maju dalam prestasi baik akademik dan non akademik

MISI MADRASAH  :

  1. Membentuk peserta didik yang beriman dan bertaqwa kepada Allah SWT serta mengamalkan ajaran islam ala ahlussunnah wal jama’ah
  2. Mewujudkan peserta didik yang berakhakul karimah dan menjadi teladan di masyarakat
  3. Mewujudkan peserta didik yang berprestasi dengan menjuari lomba dalam bidang akademik dan non akademik
  4. Mewujudkan peserta didik yang terampil dalam membaca Al Quran dengan baik dan benar, mapel salafiyah dan ekstrakurikuler
  5. Membiasakan peserta didik dalam lingkungan yang bersih, indah, nyaman, sehat serta mampu mengikuti perkembangan global baik di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi
  6. Membekali peserta didik dengan pengetahuan ilmu agama (kitab salaf) dan hafalan al-Qur’an

 TUJUAN :

  1. Taat menjalankan ajaran islam alaahlussunnah waljamaah
  2. Berakhakul karimah dan menjadi teladan di masyarakat
  3. Berprestasi di bidang akademik maupun non akademik tingkat Kecamatan, Kabupaten, provinsi dan Nasional
  4. mampu membaca Al-Quran dengan baik dan benar sesuai dengan kaidah ilmu tajwid serta mampu menghafal, Yasiin, Al-Waqi’ah, dan Tahlil
  5. Terampil dalam menguasai mata pelajaran mulok agama/ salafiyah
  6. Terampil dalam menguasai ektrakurikuler
  7. Membiasakan lingkungan bersih, indah, nyaman dan sehat
  8. Mampu mengikuti perkembangan global baik di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi.